Cara Upload SSL di Plesk

Cara Upload SSL di Plesk

Untuk Instalasi SSL dari Let’s Encrypt dapat dilakukan dengan mengikuti langkah-langkah berikut : 1.Login Akun plesk anda namadomain/Plesk. Pilih bagian Websites & Domains ,pilih nama domain. Fitur Letâs Encrypt berada pada menu SSL / TLS Certificates lalu Klik SSL/TLS Certificates. 2.Setelah masuk ke menu SSL/TLS Certificates, Anda akan menemukan menu Let Encrypt didalamnya, cukup klik…

Cara Membuat Halaman Under Construction

Cara Membuat Halaman Under Construction

Mungkin dari Anda semua sudah pernah mengalami saat akses sebuah halaman website malah muncul halaman Under Construction. Apasih halaman Under Contruction itu? Gunanya untuk apa? Halaman Under Construction berfungsi sebagai halaman sementara saat kita sedang melakukan pengembangan/maintenance web utama. Sehingga saat diakses pengunjung, halaman tidak dalam kondisi berantakan atau kosong. Nah, bagaimana cara membuatnya? Berikut…

Cara Install Redis di Ubuntu

Cara Install Redis di Ubuntu

Redis atau Remote Dictionary Server merupakan struktur data yang digunakan sebagai database, cache, dan penghubung pesan. Penyimpanan data di dalam Redis lebih menguntungkan ketimbang hard disk karena data dapat diakses lebih cepat. Apa itu Redis? Redis merupakan penyimpanan data open source yang super cepat. Dengan waktu respons di bawah satu milidetik, jutaan permintaan data memungkinkan…

Pengertian dan Cara Install Easyengine

Pengertian dan Cara Install Easyengine

Dengan EasyEngine, kita akan lebih mudah dalam mengelola web server Nginx karena kita tidak lagi bergantung lagi pada command dan administrator sistem. EasyEngine dapat lebih cepat dibandingkan Apache, terutama ketika jumlah pengunjung yang mengakses website secara bersamaan sedang meningkat. Untuk menginstall WordPress menggunakan EasyEngine, simak empat langkah berikut. Update Server Update repository di Ubuntu agar…

Cara Membuat Akun Email di Plesk

Cara Membuat Akun Email di Plesk

Ada beberapa cara bagi kita untuk berkomunikas atau bertukar informasi, salah satu media yang sering digunaakan adalah layanan email. Dengan menggunkan email kita dapat mengirim pesan elektronik  melalui media internet. Apabila Anda memiliki panel hosting plesk sebelumnya, maka Anda bisa membuat akun email dengan nama domain sendiri sebagai nama akun email Anda (sebagai contoh :…

Mengenal Imunify360, Sitem Anti Malware Yang Harus Dimiliki

Mengenal Imunify360, Sitem Anti Malware Yang Harus Dimiliki

Malware atau Malicious Software bukan hal yang asing lagi. Keberadaannya dapat menyerang perangkat digital baik melalui situs, surel, bahkan melalui pemasangan aplikasi. Banyak solusi yang tengah dikembangkan untuk meminimalisir masalh ini, Mengenal Imunify360 adalah salah satunya. Imunify merupakan fitur pencegah sekaligus pelindung situs dari serangan website yang diterbitkan oleh CloudLinux. Aplikasi ini dapat membantu mengatasi…

Apa Perbedaan UI dan UX

Apa Perbedaan UI dan UX?

Marketing merupakan bagian penting dari sebuah bisnis. Mengikuti era yang serba digital kini, berbagai bentuk marketing perlahan bergeser ke strategi marketing digital. Tentunya, strategi ini tidak lepas dari penggunaan UI dan UX. Nah Apa Perbedaan UI dan UX? Sayangnya, kedua terminologi ini seringkali salah diartikan ataupun tertukar. UI atau User Interface merupakan tampilan yang diterima…

Penyebab Server Down

Penyebab Server Down

Pernah menjumpai laman situs yang tidak dapat diakses? Bahkan situs berskala besar pun tidak luput dari kegagalan sistem yang juga dikenal sebagai server down. Pada artikel berikut ini kita akan membahas Penyebab Server Down Sebelum mengerti tentang terminologi server down, ada baiknya membahas tentang server terlebih dahulu. Server merupakan sistem komputer yang menyediakan jenis layanan dalam…